MENGATASI KEBOTAKAN

Kini, konsultasi obat bisa dilakukan di rumah. Sebagai Sobat Sehat masyarakat Indonesia, Apotek K-24 menyediakan layanan Halo Apoteker yang memungkinkan pasien untuk melakukan konsultasi obat dari rumah. Berbagai pertanyaan dan konsultasi mengenai obat serta masalah kesehatan bisa disampaikan melalui Halo Apoteker. Semua pertanyaan akan dijawab oleh apoteker-apoteker handal dan profesional dari Apotek K-24. Temukan juga jawaban yang Anda inginkan di berbagai kategori keluhan yang tersedia. Segera sampaikan pertanyaan Anda, dan apoteker kami akan menjawab.

Obat apa untuk menumbuhkan rambut yg botak pd perempuan & berapa hrga ny

Jawaban tentang "Mengatasi kebotakan"

Salam sehat Ibu Nesia Rahmadani,


Terima kasih atas pertanyaan yang Anda ajukan kepada Halo Apoteker.

Sebagai informasi, rubrik ini diasuh oleh Apoteker Apotek K-24. Jawaban yang disampaikan hanya bersifat informatif dan tidak dapat menggantikan diagnosa dokter.

  • Rambut rontok bisa dipengaruhi beberapa penyebab antara lain:
  1. Keturunan atau faktor genetik merupakan penyebab yang paling sering
  2. Perawatan rambut yang tidak tepat seperti menggunkana alat pengering rambut, catokan, jepit atau karet rambut
  3. Perubahan hormon seperti saat hamil, setelah melahirkan dan saat menyusui atau menopaus
  4. Asupan gizi yang tidak baik seperti kekurangan protein, kekurangan zat besi atau kelebihan vitamin A
  5. Konsumsi obat tertentu seperti pil KB
  6. Penyakit tertentu seperti anemia, penyakit tiroid dan penyakit autoimun 


Demikian informasi yang dapat kami sampaikan, semoga bermanfaat.


Salam,

apt. AJ  

KOMENTAR

TAMBAH KOMENTAR

TAMBAH KOMENTAR