Ibu hamil tentunya sudah mengetahui hari perkiraan lahir atau HPL dari pemeriksaan USG. Meskipun demikian, bukan berarti hari kelahiran bayi tepat sesuai prediksi. Ibu hamil harus merasakan sendiri perubahan fisik yang harus diwaspadai karena menandakan hari persalinan sudah dekat.