HALO APOTEKER

Pertanyaan Terkait " "

Kini, konsultasi obat bisa dilakukan di rumah. Sebagai Sobat Sehat masyarakat Indonesia, Apotek K-24 menyediakan layanan Halo Apoteker yang memungkinkan pasien untuk melakukan konsultasi obat dari rumah. Berbagai pertanyaan dan konsultasi mengenai obat serta masalah kesehatan bisa disampaikan melalui Halo Apoteker. Semua pertanyaan akan dijawab oleh apoteker-apoteker handal dan profesional dari Apotek K-24. Temukan juga jawaban yang Anda inginkan di berbagai kategori keluhan yang tersedia. Segera sampaikan pertanyaan Anda, dan apoteker kami akan menjawab.

KONSULTASI

Silahkan Cari Pertanyaan Atau Kategori Terlebih Dahulu Sebelum Mulai Konsultasi

MULAI KONSULTASI

LIHAT PRODUK TERKAIT " "

Interflox Eye Drop

K 24 mana yg bs delivery interflox eye drop malam ini?

Isi Ulang Oksigen

Apakah di apotek k24 yang berlokasi di Katapang menyediakan isi ulang oksigen?

Isk

Apakah obat yg cocok untuk anyang anyangan ?

Istri Butuh Obat Perangsang

Obat perangsang wanita yang bisa d beli d apotek

Istri Butuh Obat Perangsang

Harus nya obat perangsang d sedia kan d apotek biar gk beli obat yg aneh aneh asal kan betul prosedur nya

Istri Susah D Ajak Di Ranjang

Apakah di apotik K24 jual obat perangsan ga?

Jadwal

Jadwal spkj

Jamur Telinga

Dokter sya mau tanya, kan Telinganya sdh bersihkan sm dokter, tapi teling saya masih gatal sekli dok, kata dokternya ada jamur Dibkasi resep obat Clotrimazole ear drop, tapi sya cari dibapotik kota ini ngga ketemu dok, adanya yg lain Sarannya gimana dok menggantinya??

Jamur Yang Menempel

Saya sudah terkena jamur pada selangkangan sekitar 4 tahun lebih ,Di bagian selangkangan saya seperti hitam dan dulu terasa gatel sekali tapi skrng sudah tidak gatel lagi .apakah daktarin dan sabun dettol antiseptik sangat membantu ? Dan di daerah jogja ada yg delivery ?

Jarak Minum Obat 3×1

Kan saya di suru dr saya minum obat norelut 3×1/hri selama 5 hari. Katanya jarak waktu minum obat itu 8 jam kalau 3x1 saya baru mulai hari ini di jam 11 siang, berarti saya harus minum lg dijam 7 malam, dan yg terakir di jam 3 pagi. Saya mau nanya jam.3 pagi itu kan masuk ke hari esok jdi gmn ya solusinya? Kalau sudh spt ini