Kini, konsultasi obat bisa dilakukan di rumah. Sebagai Sobat Sehat masyarakat Indonesia, Apotek K-24 menyediakan layanan Halo Apoteker yang memungkinkan pasien untuk melakukan konsultasi obat dari rumah. Berbagai pertanyaan dan konsultasi mengenai obat serta masalah kesehatan bisa disampaikan melalui Halo Apoteker. Semua pertanyaan akan dijawab oleh apoteker-apoteker handal dan profesional dari Apotek K-24. Temukan juga jawaban yang Anda inginkan di berbagai kategori keluhan yang tersedia. Segera sampaikan pertanyaan Anda, dan apoteker kami akan menjawab.
Silahkan Cari Pertanyaan Atau Kategori Terlebih Dahulu Sebelum Mulai Konsultasi
MULAI KONSULTASIapakah bisa meminta surat keterangan surat sehat untuk perjalanan dinas
Ingin menumbuhkan bulu dada,kaki, tangan,jenggot dan jambang
Apa ada vitamin ibu hamil gestiamin-pluz?
Apa obat batuk filek untuk ibu hamil dan cara minum nya ?
Halo saya mau bertanya kemaren tanggal 22 Oktober saya konsultasi kesehatan mental secara online di aplikasi farmaku terus saya di berikan resep “bestalin 25mg tablet” yang saya ingin tanya kan apakah bisa membeli resep tersebut secara offline
Apakah obat guaifenesin 100 mg dab methylprednisolone 4 mg boleh dikonsumsi bersama? Saya mengalami serak tenggorokan, bersin, dan seperti ada yang mengganjal di tenggorokan sehingga membuat saya batuk.
Hallo dok, saya ingin bertanya apakah di apotek k24 tersedia obat invitec, saya di sarankan obat itu dok, terimakasih
Halo kak, mau nanya dong. Ibuprofen yg tabletnya agak kecil merk apa ya kak? Soalnya saya ga bisa nelan obat kalo tabletnya besar, tapi saya juga ga suka minum obat sirup
Saya tidak bisa meminum obat dan saya mendapatkan obat depakote 250gr dari pt ika pharmindo Saya ingin bertanya Apakah jika saya menelan obat tidak memakai air namun setelah obat saya telan saya minum air tidak apa apa? Karna jika saya menelan obat dengan air obat itu tidak akan bisa masuk ke dalam tubuh Posisi saya untuk meminum obat adalah kepala ditegakkan dan obat Saya taruh di ujung tenggorokan Terimakasih
Saya sedang mencari obat cytotek saya tau harus menggunakan resep dokter sedangkan resep dokter yg ada pada saya hilang saya lupa naro nya , tolong di bantu