Konsultasi Dengan Kategori

KANDUNGAN

Kini, konsultasi obat bisa dilakukan di rumah. Sebagai Sobat Sehat masyarakat Indonesia, Apotek K-24 menyediakan layanan Halo Apoteker yang memungkinkan pasien untuk melakukan konsultasi obat dari rumah. Berbagai pertanyaan dan konsultasi mengenai obat serta masalah kesehatan bisa disampaikan melalui Halo Apoteker. Semua pertanyaan akan dijawab oleh apoteker-apoteker handal dan profesional dari Apotek K-24. Temukan juga jawaban yang Anda inginkan di berbagai kategori keluhan yang tersedia. Segera sampaikan pertanyaan Anda, dan apoteker kami akan menjawab.

KONSULTASI

Silahkan Cari Pertanyaan Atau Kategori Terlebih Dahulu Sebelum Mulai Konsultasi

MULAI KONSULTASI

Konsultasi Kandungan

Telat haid, perut keram

Konsultasi

Halo dok, mau bertanya saya sudah berapa hari telat haid, kemudian perut saya selalu keram, solusinya dok?

Konsultasi

Saya mau bertanyak saya telat haid, terus perut saya selalu keram dok, apa penyebab dari itu dok?

Menanyakan Obat

Hallo maaf sebelumnya ijin bertanya obat untuk penunda haid kira kira apa ya

Postinor

apakah postinor dapat dibeli di apotek k24

Pill Kb Darurat

malam dok, maaf saya mau tanya saya kan 14 Januari kemarin mulai datang bulan, dna selesai di tanggal 18. nah saya hari ini per tanggal 25 melakukan hubungan dengan pasangan saya apakah kemungkinan hamil nya besar dok? saya mau beli postpill untuk pencegahan tp harus diserati resep dokter, bagaimana saya bisa mendapatkan resep dokternya ya? terimakasih

Terkait Obat Postinor

Jika udah terlanjur minum obat postinor tanpa resep dokter gimana dok?

Obat Asam Lambung Yang Aman Untuk Ibu Hamil.

Sy Bumil, Hamil 18week saat ini sy sedang mengalami Sakit Asam Lambung.. Dada terasa sakit tidak terhenti, ulu hati panas, perut perih dan diare. Apakah obat yang aman untuk sya(Ibu hamil) yang bisa saya beli diApotek K24 ?

Saya Membutuhkan Resep Obat Untuk Mencegah Kehamilan

Saya ingin membeli obat pencegah kehamilan di apotek, namun yang saya ketahui harus ada resep dokter Maka dari itu saya membutuhkan resepnya Pada tanggal 27 Desember 2023 ini saya melakukan hubungan intim dengan kekasih, dan ia baru pecah perawan Yang saya takutkan adalah ia hamil dahulu sebelum saya nikahi

Haid Berkepanjangan

Setelah minum primolut 3 hari haid sudah berhenti tp setelah 2 hari haid kluar LG ap boleh mnta primolut lg