Kini, konsultasi obat bisa dilakukan di rumah. Sebagai Sobat Sehat masyarakat Indonesia, Apotek K-24 menyediakan layanan Halo Apoteker yang memungkinkan pasien untuk melakukan konsultasi obat dari rumah. Berbagai pertanyaan dan konsultasi mengenai obat serta masalah kesehatan bisa disampaikan melalui Halo Apoteker. Semua pertanyaan akan dijawab oleh apoteker-apoteker handal dan profesional dari Apotek K-24. Temukan juga jawaban yang Anda inginkan di berbagai kategori keluhan yang tersedia. Segera sampaikan pertanyaan Anda, dan apoteker kami akan menjawab.
Silahkan Cari Pertanyaan Atau Kategori Terlebih Dahulu Sebelum Mulai Konsultasi
MULAI KONSULTASISaya pasien rawat jalan dari jogja.. Sekarang kerja di bandung..mau mencari psikiater di k24 bandung.
dengan hormat,saya mohon informasi obat untuk ayah saya (58 tahun) yang saat ini mengidap penyakit parkinson. dari awal diagnosa terkena parkinson, ayah saya selalu bergantung dengan meminum obat namanya levazide/leparson.kalau tidak minum obat tersebut katanya badan tidak ada tenaga/ lemas sehingga harus selalu sedia obat tersebut.apakah ada alternatif untuk obat penyakit tersebut selain leparson/levazide yang sekiranya lebih baik. atau ada tips untuk penyakit ini?terimakasih atas jawabannya.
Bp/ibu, saya mau tanya apakah krim elicina bahan dari lendir siput itu sudah benar-benar terdaftar di BPOM? Dan apakah kandungan dari elicina itu aman? Lalu, apakah di apotek K-24 menyediakan krim elicina?Terimakasih :)
Apakah d apotik k24 mana saja bisa beli infus dan memakaikan nya juga?
Terkena keluhan sabu"
Keluhan sabu sabu dan ganja
Suplemen/ obat apa ya bisa bikin berat badan bertambah, dan makanan apa yang dianjurkan supaya badan sehat tapi berat naik, tanpa takut kolesterol, obesitas, dan diabetes karena banyak gula, sekian terimakasih
apakah ada wax ortho gum di K24?
bertanya diagnosis
saya ingin bertanya tantang obat halothane, untuk obat halothane itu nama patennya apa saja dan dari pabrik mana saja, serta bentuk sedian dan kekatan sediaannya. Terimakasih