Kini, konsultasi obat bisa dilakukan di rumah. Sebagai Sobat Sehat masyarakat Indonesia, Apotek K-24 menyediakan layanan Halo Apoteker yang memungkinkan pasien untuk melakukan konsultasi obat dari rumah. Berbagai pertanyaan dan konsultasi mengenai obat serta masalah kesehatan bisa disampaikan melalui Halo Apoteker. Semua pertanyaan akan dijawab oleh apoteker-apoteker handal dan profesional dari Apotek K-24. Temukan juga jawaban yang Anda inginkan di berbagai kategori keluhan yang tersedia. Segera sampaikan pertanyaan Anda, dan apoteker kami akan menjawab.
Silahkan Cari Pertanyaan Atau Kategori Terlebih Dahulu Sebelum Mulai Konsultasi
MULAI KONSULTASITidak ada hasrat seks terhadap suami
saya mau tanya dok usia saya 33 tahun suadah menikah 8 bulan, say terkena hipertensi sekitar 5 blan ini..waktu saya tes tensi saya 140/ 20 apa saya harus mengkonsumsi obat untuk menurunkanya..yang say lakukan sekarang ini saya banyak makan buah dan jus,,serta bawang putih untuk campuran makan saya.mohon solusinya ...terima kasih
keponakan saya umur 22 th, kata dokter di vonis gejala darah tinggi, gimana biar sembuh? apa saja pantangan buat dia, seperti makanan/ minuman? kalau minum garcia gimana?
Untuk orang dewasa, Imboost boleh nga diminum bareng obat hipertensi?
Apakah boleh mengubah obat dari amlodipin ke captopril? Karena menggunakan amlodipin tidak cocok.
Apakah ada di apotik menjual obat perangsang untuk istri....
Bagaimna hbngan sya dan istriagar hrmonis dalam berhubungn sex. Saya ingin istri sya ketika berhubungan nafsu nya bergejolak. G dingin. G hnya cuma sya yg aktif. Dan sya pngin istri sya minta. Jngan sllu saya yg minta. Dan busa berhubungn ber kali2. Karna istri g pernh minta 2x/3x. Satu x ja klo lma istri g suka. Sering sya kasih obat perangsang dan sudah ber macam2 merek. Tapi gda hasil nya/efeknya. Mohon pencerahan nya dok/solusi nya.
saat berhubungan suami istri.gairah istri menurun. Apa obat perangsang yg dianjurkan
Ada jual injeksi human growth hormone (somatotropin)?
Mau tanya kira solusi nya apa, gula darah sering turun sehingga membuat sy tidak bisa aktifitas berat atupun olahraga, sy sdh coba makan nasi yang banyak tapi tiap 2 jam gula sy turur lagi, mohon bntuan dan solusi