HALO APOTEKER

Kini, konsultasi obat bisa dilakukan di rumah. Sebagai Sobat Sehat masyarakat Indonesia, Apotek K-24 menyediakan layanan Halo Apoteker yang memungkinkan pasien untuk melakukan konsultasi obat dari rumah. Berbagai pertanyaan dan konsultasi mengenai obat serta masalah kesehatan bisa disampaikan melalui Halo Apoteker. Semua pertanyaan akan dijawab oleh apoteker-apoteker handal dan profesional dari Apotek K-24. Temukan juga jawaban yang Anda inginkan di berbagai kategori keluhan yang tersedia. Segera sampaikan pertanyaan Anda, dan apoteker kami akan menjawab.

KONSULTASI

Silahkan Cari Pertanyaan Atau Kategori Terlebih Dahulu Sebelum Mulai Konsultasi

MULAI KONSULTASI

Lipoma

Selamat mlm apotek K24, saya mau tanya apakah sudah ada obat untuk menghilangkan atau mengecilkan benjolan lipoma? Dan berbahaya atau tidak jika tidak langsung di angkat atau di operasi ?

Obat Jerawat

Dear apotik 24Obat apa ya untuk jerawat diwajah maupun dipunggung ?dan untuk harga nya mohon dijelaskan. Terima kasih

Obat Herpes Dan Gatal Di Tubuh

obat untuk herpes yg kambuh lagi ada ? saya sudah pernah bberapa kali kena herpes, dan sebulan lebih ini kambuh lagi, apa ada obat untuk menyembuhkan tuntas herpes saya ?Terimakasih

Kutil Kelamin

Saya ingin beli obat di K24 untuk kutil kelamin, tapi tanpa resep dokter, nama obatnya apa saja ya? Terimakasih.

Jerawat

dok, saya baru 3 bulan terakhir mengalami jerawat yang agak banyak di bagian pipi cuma sudah agak mendingan sekarang tinggal bekas noda hitamnya tidak mau hilang . padahal saya telah rajin membersihkan wajah cuma kulit wajah saya sekarang menjadi berminyak saya menggunakan produk olay kira - kira 2 tahun. kira - kira obat jerawat apa yang cocok saya gunakan . terima kasih sebelumnya

Obat Diare

Obat Diare yg aman utk baby umur 9 bulan apa?

Abses Di Punggung

Sekitar 2 minggu lalu ada abses di sekitar punggung saya dan telah sembuh tapi kenapa muncul lagi di daerah yg sama bahkan menjadi lebih banyak dari awalnya 1 menjadi 3 titik abses

Masalah Buang Air Kecil

Saya kalau malam sering merasa sering buang air kecil,padahal minum air minaeral kadang sejam sebelum tidur,kenapa ya?apa sering nahan buang air kecil. Kalau sering BAK di siang hari kenapa juga ya penyebabnya?padahal BAK saya lancar,warna sesuai indikasi jumlah air yang masuk ke tubuh,mungkin ada faktor genetik? Terimakasih

Obat Penurun Berat Badan

Apa saja obat bantu menurunkan berat badan yang ada di apotik K24 ?

Obat Keloid

mau tanya obat keloid yang bagus apa ya? thanks